Normal Mode
Responsive Mode

Harap Tunggu Proses Memuat Konten Halaman




gambar orang sakit maag



Ini adalah posting lanjutan mengenai sakit maag. Untuk mengetahui penyebab sakit maag dan gejalanya silakan baca Penyebab Sakit Maag dan Gejalanya.


Beberapa jenis makanan dan minuman yang harus dihindari oleh penderita sakit maag antara lain:
1. Minuman yang dapat merangsang produksi asam lambung seperti kopi, susu, anggur putih dan minuman bersoda
2. Makanan yang berlemak dan sulit dicerna, seperti kue tar, keju dan coklat
3. Makanan yang pedas dan asam karena dapat merangsang perut dan merusak dinding lambung
4. Makanandan minuman yang terlalu banyak serat dan mengandung gas antaralain
Sayuran: sawi dan kol
Buah: nangka dan kedondong


Selain beberapa jenis makanan dan minuman yang harus dihindari oleh penderita maag di atas, kegiatan yang dapat merangsang asam lambung seperti merokok dan mengunyah permen karet juga harus ditinggalkan.

Baca Pula Artikel Terkait Dalam Kategori: , .

Klik tombol "Like" bila Anda suka dengan artikel ini. Silakan poskan komentar agar saya dapat berkunjung balik ke blog Anda. Jika Anda ingin membaca artikel lain dari blog ini, maka silakan klik di sini untuk membuka daftar isi. Harap menyertakan http://yuyut-wahyudi.blogspot.com/2012/11/makanan-yang-harus-dihindari-oleh.html dan atau mencantumkan tautan untuk artikel ini bila Anda menyalin sebagian dan atau keseluruhan isinya. Terimakasih.

Terdapat 6 komentar untuk artikel ini.

  1. Maag saya kadang2 sakit tapi emang sulit buat mengontrol makanan

    BalasHapus
  2. ya memang, maag sering kambuh kalo kitanya ngga bisa mengontrol apa yang kita makan

    BalasHapus
  3. merokok,, waduh, ini yang paling sulit di antara yang lain.. :D

    setelah itu makan pedas.. :D

    BalasHapus
  4. Iya karena merokok memicu gas dan menyebabkan naiknya asam lambung

    BalasHapus
  5. hai kawan. Lama banget aku gak komen :D
    hmm gimana trafik blogmu? Bagus? :)

    BalasHapus
  6. waaah... gak boleh makan pedess? hmm.. padahal itu favorit eeee ...

    BalasHapus

Terimakasih atas kunjungannya, silahkan tinggalkan komentar untuk menanggapi isi tulisan